A. ATMOSFER
1. Pengertian Atmosfer
Atmosfer adalah lapisan gas terdiri dari berbagai macam unsur yang mengelilingi bumi.
Sifat-sifat Atmosfer antara lain :
a. Memiliki massa dan tekanan
b. Bersifat dinamis (berpindah tempat) dan elastis (mengembang dan menyusut)
c. Tembus pandang/transparan terhadap semua radiasi
d. Tidak berasa, tidak berwarna dan tidak berbau
Unsur admosfer yang berguna bagi kehidupan antara lain :
a. Nitrogen (78 %) unsure paling besar atau paling dominan di atmosfer
b. Oksigen (21 %) unsure yang sangat pentinf bagi kehidupan manusia
c. Argon (0,98 %) unsure penting dalam industry lampu
d. Karbon dioksida (0,03 %) sangat penting untuk fotosintesis tanaman
Baca selengkapnya!
0 Comments
Post a Comment