Biologi Soal |
Jawab:
Sel-sel fotoreseptor dibedakan menjadi dua, yaitu sel batang (rod cell) dan sel kerucut (cone cell). Perbedaan antara keduanya antara lain:
- Sel batang peka terhadap rangsangan cahaya redup (remang-remang), sedangkan sel kerucut peka terhadap rangsangan cahaya yang terang.
- Sel batang mengandung pigmen rodopsin, sedangkan sel kerucut banyak mengandung iodopsin, yaitu senyawa antara retinin dan opsin.
0 Comments
Post a Comment